Membuat Klik Link Terbuka di Tab Baru
Banyak para blogger pemula menanyakan Bagaimana Cara membuat link ketika di klik akan muncul di Tab baru, sebenarnya ilmu ini sudah banyak di sharing para blogger dan saya berharap salah satu blogger yang ikut membagi Cara membuat link terbuka di Tab baru.
Biasanya sebuah Link akan tetap di dalam satu tab apabla di klik.
Contoh Link akan tetap Di dalam satu tab apabila di klik
<a href="www.alatcukurrambut.com">Toko Alat Cukur</>
Klik Untuk melihat hasilnya Toko Alat Cukur
Contoh Link Yang Terbuka di Tab baru apabila di Klik
<a href="www.alatcukurrambut.com" target="_blank">Toko Alat Cukur</>
Klik Untuk melihat hasilnya: Toko Alat Cukur
Pastinya teman teman bisa lihat apa yang membuat 2 link ini berbeda , Ada tambahan target="_blank" Untuk link yang apabila di Klik akan terbuka di Tab Bru.
Selamat Mencoba.
0 komentar:
Posting Komentar